ASSALAMU'ALAIKUM
WELCOME TO MY BLOG

Rabu, 18 November 2009

Mempercepat Laju Komputer Hanya Dengan "Klik"

Mungkinkah mempercepat laju komputer dengan "klik"? Semua ini mungkin dan ketika prosesnya selesai, "klik" ini akan mempercepat laju komputer anda.

Ini semua terjadi atas dasar logika dasar. Dengan membuang yang tidak perlu, semuanya akan menjadi lebih mudah. Dan itu adalah inti dari proses ini.

Identify the Dead Weight

Hal pertama yang dilakukan adalah mengunduh dan meng-install sebuah program yang membuat anda dapat melihat semua proses yang terjadi dalam layar komputer anda. Program ini adalah Sysinternals Process Explorer. Jika langkah tersebut sudah dilakukan, buka aplikasi tersebut dan sebuah layar akan muncul seperti di bawah ini:

how to speed up your computer

Coba perhatikan kolom Working Set dan Peak Working Set. Keduanya menunjukkan berapa kilobyte dari RAM yang digunakan untuk sebuah program, dan berapa total maksimum penggunaan. Seperti yang anda lihat, Firefox menggunakan 245 MB RAM anda.

Jika lebih diperhatikan, RoxMediaDB12, iTunesHelper dan SnagIt32 memiliki total pemakaian hingga 43 MB dari RAM. Jika anda ingin menggunakan sebuah program yang membutuhkan pemakaian RAM besar, maka 1 program harus berlomba dengan 3 program tersebut. Pada kenyataannya, ketiga program tersebut sedang tidak digunakan.

Sekarang lakukan servis aplikasi dengan menekan kolom Process sampai semuanya ditampilkan seperti pohon, seperti ini:

how to speed up your computer


Apa yang ditunjukkan disisini adalah apa yang melebihi dan itu adalah Proses dan Servis. Ini sangat penting, karena pada tahap berikutnya, kita perlu mengetahui perbedaannya. Yang berada dibawah cabang Service adalah servis. Dan Proses akan ditampilkan jauh di bawah.
Catat semuanya dengan baik untuk servis dan proses karena itu akan diperlukan ke depannya. Untuk menemukan nama yang tepat, klik kanan pada sebuah servis dan tekan Properties. Layar Properties akan muncul, tekan Services. Ini akan memberikan nama yang benar dari servis yang akan anda hapus.

how to speed up your computer

Untuk mencari Image Name untuk sebuah proses, itu akan terlihat pada kolom Deskripsi. Sebagai contoh, proses iTunes Helper memiliki deskripsi iTunesHelper. Jika anda kurang yakin dengan Image Name yang dimiliki, klik kanan pada proses, buka Properties dan cari Image File.

speed up your computer
Lakukan proses tersebut untuk semua yang anda tidak perlukan untuk komputer anda, atau sebuah program yang anda inginkan berjalan lebih cepat. Itu memerlukan waktu.

Trim the Dead Weight
Gunakan Notepad untuk proses berikut ini. Buka Notepad lalu ketik:
@ECHO OFF echo *** Stopping Services ***
NET STOP “Name of the Service You Want to Stop”
echo *** Services Stopped ***
Lalu ketika nama yang tepat. Sebagai contoh, digunakan nama CinemaNow Service. Jadi peritahnya akan menjadi seperti berikut:
NET STOP “CinemaNow Service”

Anda perlu menulis perintah ini untuk setiap servis yang anda ingin hapus. Ini bisa menjadi satu lusin baris atau bahkan lebih. Baris yang bertuliskan "echo *** Service Stopped ***" akan memberitahukan kapan semua servis akan hilang.

Untuk memberhentikan proses, ketik seperti berikut:
echo *** Stopping Processes ***
TSKILL “iTunesHelper”
echo *** Processes Stopped ***
PAUSE

Anda tidak perlu menggunakan Image Name, anda dapat juga menggunakan Process ID yang ditunjukkan pada Process Manager. Seperti biasa, baris echo akan memberitahukan kapan proses mulai dan berakhir. Perintah PAUSE akan bertanya kepada kita untuk menekan sembarang tombol untuk melanjutkan.

Untuk menyimpan file ini yang dapat anda jalankan dengan "klik", anda perlu melakukan beberapa hal. Klik File lalu Save As. Dan ketika layar Save As muncul, namakan file sesuai keinginan. Anda perlu format .bat diakhir. Kemudian ganti Save as type menjadi All Files. Klik Save.

speed up your computer

Sekarang anda memilki file dasar. Dengan "klik", anda dapat mempercepat laju komputer anda. Anda akan melihat layar seperti berikut:

speed up your computer




Sumber : udaramaya.com
Selengkapnya...

Read More...

Senin, 16 November 2009

BLOG TKJ





Selengkapnya...

Read More...

Minggu, 15 November 2009

5 Aplikasi Antivirus Yang Cukup Digemari



Virus komputer semakin banyak jenisnya dan semakin macam cara mereka menginfeksi komputer. Jika anda tidak menggunakan sebuah software antivirus, coba lihat 5 software yang cukup populer digunakan untuk melindungi komputer anda.

Avast! (Windows/Linux, Basic: Gratis, Premium $39.95 per tahun)

Sudah 21 tahun diciptakan, Avast! adalah pemain lama dalam pasar software antivirus. Avast! telah membangun sebuah fondasi kuat pada filosofi mereka dengan menawarkan perlindungan virus yang dapat diandalkan dan efektif secara gratis untuk pengguna rumahan. Sebagai tambahan, Avast! menawarkan sebuah variasi modul perlindungan yang mencakup berbagai aspek dari komputer anda seperti instant messaging, e-mail, aplikasi P2P, dan banyak lagi.

Microsoft Security Essentials (Windows, Gratis)

Microsoft Security Essentials adalah tambahan terbaru untuk melindungi komputer berbasis Microsoft. Sebagai pengganti dari Windows Live OneCare dan Windows Defender dengan menawarkan lebih banyak cakupan dari sebelumnya. Software diberikan secara gratis bagi semua pengguna Windows dan memberik perlindungan berbagai macam ancaman seperti virus, malware, adware, dan spyware

Avira (Windows, Basic: Gratis, Premium: $30 per tahun)

Avira adalah aplikasi antivirus lainnya yang disediakan secara gratis, meski versi gratis Avira tidak menawarkan banyak dibandingkan dengan penawaran gratis lainnya. Meski begitu, anda tetap dapat mengandalkan mendeteksi virus dan perlindungan malware dan rootkits. Sebagai tambahan, Avira juga menawarkan sebuah CD Linux Live recovery diisi dengan Avira dan aplikasi system recovery lainnya yang gratis untuk membantu anda untuk melawan virus.

ESET NOD32 Antivirus (Windows, $39.99 per tahun)

NOD32 telah membangung sebuah basis pengguna yang besar selama bertahun-tahun dengan memiliki sebuah angka kecil dari ancaman palsu dan sebuah tingkat pendeteksi tinggi yang menggunakan sistem ThreatSense.

AVG (Windows, Basic: Gratis, Premium: $54.99 per tahun)

Penawaran gratis dari AVG adalah yang paling ringan, paling mudah, dibandingkan yang lain. Jika anda mencari aplikasi antivirus paling dasar yang mendeteksi spyware, dan menjaga malware dan virus website masuk, AVG adalah salah satu yang terbaik.



sumber : udaramaya.com Selengkapnya...

Read More...

FREE TEMPLATE BLOG




Selengkapnya...

Read More...